Data : Fakta yang mewakili suatu objek yang di rekam dalam bentuk Angka, Huruf, Simbol, Teks, Gambar, Bunyi atau kombinasi nya.
Base : Suatu markas atau gudang bersarang atau tempat berkumpul.
Atau dapat diartikan Data Base sebagai kumpulan informasi yang disimpan di dalam komputer secara sistematik sehingga dapat diperiksa menggunakan suatu program komputer untuk memperoleh informasi dari database tersebut. Contoh-contoh software Database: Microsoft SQL Server. Oracle.
Dan ada juga yang bertanya tanya apa sih itu Data Base Administator, Data Base Designer, Application Progammer, Worker Behind the Scenes dan apa sih tujuan dari Data Base?
Nih gua jawab, baca dengan seksama ya hehe.
Data Base Administator
Adalah seseorang yang bertugas untuk melakukan implementasi terhadap database dan melakukan realisasi database secara fisik. Tugas seorang database administrator juga mencakup control terhadap keamanan dan integritas database
Data Base Designer
adalah seseorang yang bertugas untuk mendesain database. Tugas database desainer ini dibagi menjadi dua, yaitu:
- Merancang Desain Conceptual / Logical Database, yaitu mengidentifikasi entitas, atribut, dan hubungan di antaranya keduanya serta memberikan constraints (batasan)
- Merancang desain database secara fisik, yaitu memutuskan bagaimana logical database design terealisasi secara fisik, misalnya memetakan logical database design menjadi tabel-tabel yang terintegrasi
Application Programmer
adalah seseorang yang bertugas untuk membuat program aplikasi untuk mengakses database.
Worker Behind the Scenes atau yang kita kenal sebagai Pekerja Dibalik Data Base
Tujuan Data Base
- Salah Satu Komponen penting dalam sistem informasi, karena merupakan dasar dalam menyediakan informasi
- Menentukan kualitas informasi: akurat, tepat pada waktunya dan relavan
- Mengurangi Duplikasi Data (data redudancy)
- Hubungan data dapat ditingkatkan
1. Kemudahan
dan kecepatan dalam pengambilan data (speed)
2. Efisiensi
ruang penyimpanan (space)
Mengurangi /
menghilangkan redudansi data
3.
Keakuratan (Accuracy)
Pembentukan
kode & relasi antar data berdasar aturan / batasan (constraint) tipe data,
domain data, keunikan data, untuk menekan
4.
Ketersediaan (Avaibility)
Pemilahan
data yang sifatnya pasif dari database aktif.
5.
Kelengkapan (Completeness)
Kompleksnya
data menyebabkan perubahan struktur database.
6. Keamanan
(Security)
Memberikan
keamanan atas hak akses data.
7.
Kebersamaan pemakaian (Sharability)
Bersifat
multiuser.
Keunggulan Data Base
1. Mengurangi kerangkapan data
2. Mencapai independensi data
3. Mengintegrasi data dari beberapa
file
4. Mengintegrasi data dari beberapa
file
5. Meningkatkan keamanan data
Kelemahan Data Base
1. Perangkat lunak yang mahal
2. Konfigurasi perangkat keras yang
besar
3. Mempertahankan staff Database
Administrator
Nah mungkin itu aja dulu dari post kali ini, Semoga bermanfaat…